Resep Bolu Pisang Dari Dessi Sentami

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bolu Pisang Dari Dessi Sentami
  • Resep Bolu Pisang oleh Dessi Sentami

    Inilah cara memasak Bolu Pisang. Resep Bolu Pisang yang ditulis Dessi Sentami bisa disajikan 15 potong.



    resep masakan Bolu Pisang


    Resep Bolu Pisang


    Porsi: 15 potong

    Bahan-bahan

    1. 3 butir telur
    2. 3 buah pisang (dilumatkan)
    3. 1/2 sdt baking soda
    4. 1 sdt baking powder
    5. 135 gr gula pasir
    6. 3 sdm susu kental manis
    7. 1/2 sdt garam
    8. 190 gr tepung terigu
    9. 200 gr mentega(blueban cake & cookie)

    Langkah

    1. Kocok telur,gula,garam,baking soda,dan baking powder hingga rata (saya 5mnit).

    2. Lalu masukan tepung terigu aduk dgn kecepatan rendah sambil d tuangkan mentega yg sudah d cairkan.

    3. Setelah diaduk rata tuang pada loyang yg sudah dioles mentega dan d taburi tepung (saya pakai cetakan 20x15) lalu beri irisa pisang yg d iris tipis diatasnya

    4. Panggang dengan api yg sangat kecil agar matang dengan merata (saya panggang sekita 35-40menit) tes kematangan.

    5. Setelah matang,Angkat dan sajikan ????




    Itulah tadi Resep Bolu Pisang, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Bolu Pisang diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu Pisang Dari Dessi Sentami diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Bolu Pisang Dari Dessi Sentami dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2018/03/resep-bolu-pisang-dari-dessi-sentami.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.