Resep Cumi asam pedas

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Cumi asam pedas
  • Resep Cumi asam pedas oleh nonafadly

    Berikut ini resep Cumi asam pedas. Resep Cumi asam pedas yang dibuat oleh nonafadly bisa disajikan 4 porsi.



    gambar untuk cara membuat Cumi asam pedas


    Resep Cumi asam pedas


    Porsi: 4 porsi

    Bahan-bahan

    1. 1/2 kg cumi
    2. 2 siung bawang merah
    3. 3 siung bawang putih
    4. 1 buah bawang bombai
    5. 1 batang serai
    6. 5 cabe keriting merah
    7. 5 cabe keriting hijau
    8. 1 sdm boncabe level 30
    9. 1 buah tomat
    10. 1 sdm saus tiram
    11. 2 sdm saus sambal
    12. 1 sdm saus tomat
    13. 1 sdt garam
    14. 1 sdt kaldu ayam
    15. 1 sdt gula pasir
    16. 2 sdm air perasan jeruk mipis
    17. 3 sendok sayur minyak goreng
    18. 1/2 sdt lada bubuk

    Cara Membuat

    1. Cuci cumi lalu potong2 sesuai selera
    2. Siapkan minyak panas lalu goreng cumi kurang lebih 10 menit angkat dan tiriskan
    3. Potong2 bawang merah, bawang putih, bawang bombai, tomat, serai, cabe keriting merah ijo
    4. Masukan 3 sendok sayur minyak kedalam wajan panas
    5. Tumis semua bumbu sampai harum dan kuning ke emasan
    6. Masukan cumi yg telah di goreng tadi
    7. Tambahkan garam,gula,merica, kaldu bubuk, saus tiram, saus tomat,saus sambal, boncabe lvel 30, dan air perasanjeruk mipis
    8. Aduk2 sampai semua bumbu tercampur, cicipi terlebih dlu
    9. Siap untuk dinikmati



    Itulah tadi Resep Cumi asam pedas, Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Cumi asam pedas diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cumi asam pedas diatas pada kategori resep berikut ini
       

    Anda sedang membaca Resep Cumi asam pedas dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2018/03/resep-cumi-asam-pedas.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.