Resep Roti maryam/canai (the best) - putrikurnia

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Roti maryam/canai (the best) - putrikurnia
  • Resep Roti maryam/canai (the best) oleh putrikurnia

    Dibawah ini adalah resep Roti maryam/canai (the best). Resep Roti maryam/canai (the best) yang dibuat oleh putrikurnia bisa menjadi 6 porsi.



    resep lengkap untuk Roti maryam/canai (the best)


    Resep Roti maryam/canai (the best)


    Porsi: 6 porsi

    Bahan-bahan

    1. 500 gr tepung trigu protein tinggi (cakra kembar)
    2. 1 btr telur utuh
    3. 1 kuning telur
    4. 2 sdm susu bubuk
    5. 1 sdt garam
    6. 90 ml minyak goreng
    7. 225 ml air hangat
    8. margarin untuk olesan

    Cara Membuat

    1. Campur air, telur, garam dan minyak di satu wadah. Kocok sampai rata

    2. Campur semua bahan kering ke dalam campuran minyak telur

    3. Uleni sampai kalis, cukup kalis enggak lengket di wadah aja

    4. Siapkan loyang, lalu olesi dengan minyak goreng. Bagi adonan sama rata (besar kecil sesuai selera)

    5. Tata di atas loyang lalu olesi permukaan adonan dengan minyak. Tutup dengan lap kain lalu biarkan 1 jam

    6. Setelah di istirahatkan, ambil 1 adonan lalu pipihkan dengan cara di tekan pake tangan sampe lebar dan tipis. Bisa di tipiskan di atas loyang, atau saya pake piring datar yang lebar. (adonan nya lentuurrr banget gampang di tipisin)

    7. Olesi adonan dengan margarin secara rata lalu gulung adonan pelan2

    8. Gulung melingkar adonan (seperti obat nyamuk bakar) dari kedua sisi adonan sehingga membentuk seperti huruf "S" sambil sedikit ditarik2 yaa gulung nya

    9. Tumpuk adonan "S" tadi jadi berbentuk seperti konde

    10. Pipihkan adonan yang sudah berbentuk konde tadi lalu goreng di atas teflon TANPA DI OLES MINYAK ATAU MARGARIN. Goreng sambil sedikit di tekan, sampai matang kering kedua sisinya

    11. Roti maryam/cane siap dimakan pake gula bubuk, susu kental manis atau kari ayaaaammmm ??????

    12. Oiya saya juga bikin variasi lain pake meises coklat. Pas hbis di olesi margarin taburi adonan dengan mesis coklat lalu gulung, ini juga enak lhoooo




    Itulah tadi Resep Roti maryam/canai (the best), Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Roti maryam/canai (the best) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Roti maryam/canai (the best) - putrikurnia diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Roti maryam/canai (the best) - putrikurnia dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2018/03/resep-roti-maryamcanai-best-putrikurnia.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.