Resep Rujak Buah aka Rujak Tolet

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Rujak Buah aka Rujak Tolet
  • Resep Rujak Buah aka Rujak Tolet oleh sofiaiko

    Berikut ini adalah cara membuat Rujak Buah aka Rujak Tolet. Resep Rujak Buah aka Rujak Tolet yang ditulis sofiaiko bisajadi 2 porsi.



    bahan dan cara membuat Rujak Buah aka Rujak Tolet


    Resep Rujak Buah aka Rujak Tolet


    Porsi: 2 porsi

    Bahan-bahan

    1. 3 buah jambu air merah
    2. 1 mangga muda
    3. 1 bengkuang
    4. Bumbu kacang:
    5. 1 genggam kacang tanah (bersih dr kulitnya)
    6. 1 ujung jempol asem jawa
    7. secukupnya Cabe
    8. secukupnya Gula merah

    Cara Membuat

    1. Bersihkan buah dari kulitnya, kemudian kupas dan iris sesuai sekera
    2. Goreng kacang tanah. Jika sudah matang uleg bersama dengan cabe dan asam jawa
    3. Tambahkan gula merah sesuai selera. Dikira2 sendiri ya gulanya. Perbandingan gula dan kacang harus sama. Klo kurang gula merahnya kurang enak soalnya
    4. Tambahkan air. Uleg kembali. Tuang di mangkok saji beserta buahnya
    5. Rujak buah siap di nikmati??



    Itulah tadi Resep Rujak Buah aka Rujak Tolet, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Rujak Buah aka Rujak Tolet diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Rujak Buah aka Rujak Tolet diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Rujak Buah aka Rujak Tolet dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2018/03/resep-rujak-buah-aka-rujak-tolet.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.