Resep Ayam Rica-Rica (Nendang Rasane) - Wattini Kitchen

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Ayam Rica-Rica (Nendang Rasane) - Wattini Kitchen
  • Resep Ayam Rica-Rica (Nendang Rasane) oleh Wattini Kitchen

    Berikut ini resep cara membuat Ayam Rica-Rica (Nendang Rasane). Resep Ayam Rica-Rica (Nendang Rasane) yang dishare oleh Wattini Kitchen bisa disajikan .



    resep masakan Ayam Rica-Rica (Nendang Rasane)


    Resep Ayam Rica-Rica (Nendang Rasane)


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 ekor Ayam
    2. ?? Bumbu Marinasi Ayam :
    3. 1 buah Lemon ambil airnya
    4. 1/2 sdt Kunyit bubuk
    5. Secukupnya Penyedap (Royco rasa ayam)
    6. Secukupnya Garam
    7. ?? Bumbu Halus :
    8. siung Bawang merah
    9. 2 siung Bawang putih
    10. 12 buah Cabe merah keriting
    11. 10 buah Cabe merah rawit
    12. 3 ruas Kunyit
    13. 2 ruas Lengkuas
    14. 1 1/2 ruas Jahe
    15. 3 butir Kemiri
    16. ?? Bumbu Lainnya :
    17. 2 batang Sereh
    18. 1 lembar Daun pandan
    19. 7 lembar Daun jeruk yang telah diiris
    20. 5 lembar Daun salam
    21. 4 batang Daun bawang, banyakin bagian hijaunya
    22. Secukupnya Daun kemangi
    23. Secukupnya Air
    24. Secukupnya Minyak goreng

    Langkah

    1. Siapkan bumbu-bumbu.

    2. Marinasi ayam dengan air lemon, kunyit bubuk, garam dan penyedap, aduk rata diamkan 10 menit.

    3. Goreng dalam minyak panas, digoreng setengah matang saja. Sisihkan.

    4. Haluskan dengan blender bahan bumbu halus tambahkan minyak goreng.

    5. Tumis dengan sedikit minyak bumbu halusnya, masukkan sereh, daun salam, daun jeruk, sambil diaduk perlahan sampai tercium aroma harum, masukkan ayam aduk sampai bumbu tercampur rata, tambahkan air agak banyak.

    6. Masukkan garam, bumbu penyedap. Tunggu sampai air hampir menyusut ambil bumbu daun-daunannya agar air semakin menyusut. Sambil diaduk perlahan.

    7. Setelah air menyusut masukkan daun bawang dan kemangi, aduk rata dan test rasa.

    8. Ayam Rica-rica siap dinikmati.




    Itulah Resep Ayam Rica-Rica (Nendang Rasane), Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Ayam Rica-Rica (Nendang Rasane) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam Rica-Rica (Nendang Rasane) - Wattini Kitchen diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Ayam Rica-Rica (Nendang Rasane) - Wattini Kitchen dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2018/04/resep-ayam-rica-rica-nendang-rasane.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.