Resep Hokkaido Chiffon Cupcakes

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Hokkaido Chiffon Cupcakes
  • Resep Hokkaido Chiffon Cupcakes oleh Genika yulia

    Berikut ini resep masakan Hokkaido Chiffon Cupcakes. Resep Hokkaido Chiffon Cupcakes yang dishare oleh Genika yulia cukup untuk .



    cara membuat Hokkaido Chiffon Cupcakes


    Resep Hokkaido Chiffon Cupcakes


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 3 butir kuning telur
    2. 20 gr gula pasir
    3. 35 gr minyak jagung/sayur
    4. 70 gr tepung terigu protein sedang 60 gr susu cair
    5. 3 butir putih telur
    6. 25 gr gula pasir
    7. filling :
    8. 100 ml susu cair
    9. 100 gr DCC
    10. 1 sdm maizena
    11. taburan :
    12. secukupnya gula halus

    Cara Membuat

    1. Kocok kuning telur dan 20 gr gula dgn whisk sampai pucat, lalu masukkan minyak jagung dan susu cair. Aduk rata.
    2. Masukkan tepung, aduk rata. Sisihkan.
    3. Kocok putih telur & 25gr gula dengan kecepatan tinggi sampai soft peak.
    4. Ambil 1/3 adonan putih telur masukkan ke dalam adonan kuning telur, aduk balik sampai rata.
    5. Masukkan adonan kuning telur ke sisa adonan putih telur. Aduk balik sampai rata.
    6. Tuang ke cup cases sampai setinggi 3/4.
    7. Panggang 20-25 menit suhu 170'c di rak tengah oven.
    8. Cara buat filling : - campur semua bahan, masak sampai mengental, angkat masukkan kedalam piping bag.
    9. Penyelesaian : - tusuk bagian tengah kue yang sudah matang, lalu semprotkan filling sampai meluap keluar. - Taburi gula halus dan siap disajikan. Paling enak disajikan dalam keadaan dingin.
    10. Yummy...
    11. Buka yukk...
    12. 0){ insertAfter(adscont,linebreak[4]);}

      Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Hokkaido Chiffon Cupcakes diatas pada kategori resep berikut ini

      Anda sedang membaca Resep Hokkaido Chiffon Cupcakes dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2018/04/resep-hokkaido-chiffon-cupcakes.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.