Resep Jengkol Goreng Bumbu Terasi oleh lucita irvana
Berikut ini adalah resep masakan Jengkol Goreng Bumbu Terasi. Resep Jengkol Goreng Bumbu Terasi yang dishare oleh lucita irvana dapat disajikan .
Resep Jengkol Goreng Bumbu Terasi
Porsi:
Bahan-bahan
- 10 butir jengkol
- 6 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 1 sct terasi
- 1 sct kecap
- 8-10 butir cabe rawit
- secukupnya Garam
- secukupnya Masako
- secukupnya Air
- Sedikit gula pasir(boleh skip klo tidak suka)
Cara Membuat
- Iris jengkol dan goreng sampai matang kemudian rendam dalam air agar tidak keras saat dimakan
- Haluskan bumbu dan tumis sampai harum kemudian ayam bahkan kecap dan air,aduk2 kemudian masukan jengkol..tambahakn garam,masako,gula pasir..tes rasa..
- Biarkan air sampai menyusut dan angkat dech...
Itulah Resep Jengkol Goreng Bumbu Terasi, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Jengkol Goreng Bumbu Terasi diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Jengkol Goreng Bumbu Terasi diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Jengkol Goreng Bumbu Terasi dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2018/04/resep-jengkol-goreng-bumbu-terasi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.