Resep Kering kentang kriiiiuk /mustofa pedas manis oleh Respati Dewi
Berikut ini resep Kering kentang kriiiiuk /mustofa pedas manis. Resep Kering kentang kriiiiuk /mustofa pedas manis yang dibuat oleh Respati Dewi cukup untuk Untuk 12 orang.
Resep Kering kentang kriiiiuk /mustofa pedas manis
Porsi: Untuk 12 orang
Bahan-bahan
- 1 kg kentang (kupas kemudian parut memanjang)
- 3 jumput kacang tanah (digoreng)
- 1 liter minyak goreng
- Bumbu halus
- 10 siung bawang putih
- 15 siung bawang merah
- 5 buah cabe merah
- 30 buah cabe rawit hijau (kalau pakainya rawit merah, tinggal dikurangin sesuai selera)
- Bumbu pelengkap
- 1 sdm Garam
- 5 sdm Gula pasir
- Air sedikit secukupnya
- Bumbu tambahan
- 3 lembar salam
- 2 cm laos (secukupnya)
Cara Membuat
- Kupas kentang dan rendam d air. Parut kentang dan tetap rendam di air. Cuci bersih kentang sampai hilang buihnya
- Goreng kentang sampai kekuningan dan renyah, minyak yg banyak dan api besar agar cepat matang ??. banyaknya goreng di sesuaikan minyak d wajan yaa... SISIHKAN
- Goreng kacang tanah sebentar saja dgn api sedang. SISIHKAN
- Siapkan bumbu yg sudah d haluskan. Bawang merah dan putih dipisah dengan cabai
- Panskan minyak, masukkan bawang putih n bawang merah halus sampai wangi kemudian masukkan cabai l, salam, laos, garam. Tunggu sampai bumbu masak dan wangii kemudian masukkan gula dan tambahkan air sedikit
- Tunggu bumbu sampai meletup2 kecil dan agak surut airnya, matikan api. barulah masukkan kacang dan kentang aduk perlahan.
- Diamkan hinga uap panas hilang, baru disimpan d toples (agar tetap kriuuuk ??)
Demikianlah Resep Kering kentang kriiiiuk /mustofa pedas manis, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Kering kentang kriiiiuk /mustofa pedas manis diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kering kentang kriiiiuk /mustofa pedas manis diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kering kentang kriiiiuk /mustofa pedas manis dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2018/04/resep-kering-kentang-kriiiiuk-mustofa.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.