Resep Tumis soun buncis sosis bakso oleh Novia Ratna Dewi
Dibawah ini adalah resep Tumis soun buncis sosis bakso. Resep Tumis soun buncis sosis bakso yang ditulis Novia Ratna Dewi bisa disajikan 2 porsi.
Resep Tumis soun buncis sosis bakso
Porsi: 2 porsi
Bahan-bahan
- 1 bungkus soun,rendam dgn air hangat kurleb 5mnt
- 5 buah bakso sapi,iris
- 1 buah sosis,iris
- 10 buah buncis,kerat ujung kmudian iris
- 4 buah cabe rawit,iris
- 4 buah cabe merah,iris
- 3 siung bawang putih,iris
- 2 siung bawang merah,iris
- secukupnya garam,gula,merica bubuk
- 1 sdm saus tiram
- 2 sdm kecap
- minyak goreng utk menumis
Cara Membuat
- Panaskan minyak goreng,kmudian tumis duo bawang n cabe smpe wangi.
- Masukkan buncis,tmbahkan air.tunggu smpe stngah matang.lalu tmbahkan sosis n bakso,garam,gula n lada bubuk secukupnya.
- Jika buncis sdh agk empuk msukkan soun..tmbahkan kecap manis n saus tiram.aduk smpai agk kering.mtikan api.sajikan.
- Buat makan malam enak bgt,dmakan bareng pake cumi cabe garam makin mantap.haha
Itulah Resep Tumis soun buncis sosis bakso, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Tumis soun buncis sosis bakso diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tumis soun buncis sosis bakso diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tumis soun buncis sosis bakso dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2018/05/resep-tumis-soun-buncis-sosis-bakso.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.