Resep Sate Ati Ampela Goreng oleh Elyska_Kitchen
Dibawah ini adalah cara memasak Sate Ati Ampela Goreng. Resep Sate Ati Ampela Goreng yang dishare oleh Elyska_Kitchen bisa disajikan .
Resep Sate Ati Ampela Goreng
Porsi:
Bahan-bahan
- 4 pasang ati ampela
- 6 btr telur puyuh, rebus, tusuk2 dg garpu permukaanny
- 1 btg serai
- 2 lmbr daun salam
- 1 lmbr daun jeruk
- secukupnya gula garam penyedap
- secukupnya minyak sayur
- secukupnya air
- Bumbu halus:
- 4 ruas kunyit
- 5 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 3 btr kemiri
- 1 sdt ketumbar
- 1 ruas lengkuas
- 1 ruas jahe
Langkah
-
Tumis bumbu halus, masukan serai daun salam dan daun jeruk, masak sampai harum.
-
Tambahkan gula garam dan penyedap, tuang air, masak sampai mendidih, ungkep ati ampela sampai empuk dan bumbu meresap. Masukan telur puyuh, aduk rata. Koreksi rasa.
-
Angkat, biarkan sampai dingin, potong2 ati ampela nya, kemudian goreng kering bersama telur puyuhnya, angkat dan tusuk dg tusukan sate, sampai habis.
-
Taburi goreng bawang diatasnya, selanjutnya sajikan dg nasi hangat dan sambal.
Itulah Resep Sate Ati Ampela Goreng, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sate Ati Ampela Goreng diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sate Ati Ampela Goreng Karya Elyska_Kitchen diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sate Ati Ampela Goreng Karya Elyska_Kitchen dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2018/06/resep-sate-ati-ampela-goreng-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.