Resep Dendeng sapi kering oleh Eka Nofita Sari
Dibawah ini adalah resep memasak Dendeng sapi kering. Resep Dendeng sapi kering yang dibuat oleh Eka Nofita Sari bisa menjadi .
Resep Dendeng sapi kering
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gr daging sapi
- 5 bawang merah
- 4 bawang putih
- 10 cabe rawit
- 3 cabe merah kriting
- secukupnya Garam
- 1 buah tomat belah 4 bagian
- Saos tiram (opsional)
- 2 kemiri
- Sejumput ketumbar
- 2 lembar daun salam
- 1 ruas jahe
Langkah
Rebus daging sapi beserta jahe, kemiri, ketumbar yang telah di haluskan. Rebus hingga daging empuk
Haluskan bawang merah, bawang putih, cabai rawit, cabai keriting, dan secukupnya garam
Lalu tumis bumbu halus dan masukan daun salam. Tumis hingga harum. Setelah masak sisihkan
Setelah daginh di rasa empuk, angkat dan iris tipis daging sapi kurleb 1/2 cm
Setelah di iris tipis, geprek daging sapi hingga pipih. Lalu goreng daging sapi hingga berwarna kecoklatan
Jika sudah berwarna kecoklatan, angkat dan tiriskan. Setelah minyak di daging kering lalu masukan daging ke bumbu halus yang telah di tumis tadi. Aduk hingga rata dg api sedang dan masukan tomat yang yelah di iris tadi.
Jika sudah tercampur rata, angkat dan sajikan
Demikianlah tadi Resep Dendeng sapi kering, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Dendeng sapi kering diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Dendeng sapi kering Dari Eka Nofita Sari diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Dendeng sapi kering Dari Eka Nofita Sari dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2018/07/resep-dendeng-sapi-kering-dari-eka.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.