Resep Donat kentang NCC oleh Momy Muda
Berikut ini adalah resep masakan Donat kentang NCC. Resep Donat kentang NCC yang dibuat oleh Momy Muda bisa disajikan 15 porsi.
Resep Donat kentang NCC
Porsi: 15 porsi
Bahan-bahan
- 250 gr tepung terigu cakra
- 100 gr kentang kukus haluskan diamkan suhu ruang
- 2 kuning telur
- 6 gr fermipan
- 60 gr gula halus (blender)
- 60 ml air dingin
- 25 gr susu bubuk
- 37 gr mentega
- sejumput Garam
Langkah
-
Campur bahan kering tepung, gula, susu dan fermipan aduk rata
-
Tambahkan kentang kukus yang sudah dihaluskan dan kuning telur lalu ulenin hingga setengah kalis
-
Tambahkan mentega dan garam ulenin hingga kalis (kalo saya gak sampai kalis hanya sampai adonan rata dan penampakanny keliatan lembut saja Dan tercampur rata tidak bergerindil)
-
Diamkan 30menit tutup dengan kain basah
-
Setelah 30 menit bagi menjadi bulatan bulatan lalu diamkan lagi 20menit
-
Setelah 20 menit siap di Goreng dengan api sedang cenderung kecil (api gak usah nunggu panas sekali yah, saat setengah panas di masukan aja adonannya)
-
Lalu goreng deh, kalo saya buat lobang saat mau di goreng aja.
-
Goreng gak perlu di bolak balik cukup 1 kali balikan saja
-
Sengaja gak bikin white ring karna emang minyak nya banyak, yang mau pakai white ring dicoba pakai wajan datar dan minyak gak perlu terlalu banyak
Itulah tadi Resep Donat kentang NCC, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Donat kentang NCC diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Donat kentang NCC - Momy Muda diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Donat kentang NCC - Momy Muda dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2018/10/resep-donat-kentang-ncc-momy-muda.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.