Resep Lumpia isian tahu kentang dan kol Oleh desvichristina

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Lumpia isian tahu kentang dan kol Oleh desvichristina
  • Resep Lumpia isian tahu kentang dan kol oleh desvichristina

    Berikut ini adalah resep masakan Lumpia isian tahu kentang dan kol. Resep Lumpia isian tahu kentang dan kol yang ditulis desvichristina bisa menjadi 2 porsi.



    resep makanan Lumpia isian tahu kentang dan kol


    Resep Lumpia isian tahu kentang dan kol


    Porsi: 2 porsi

    Bahan-bahan

    1. 2 butir telur
    2. 2 buah kentang rebus
    3. secukupnya Kol
    4. secukupnya Daun sop dan daun bawang
    5. secukupnya Merica
    6. secukupnya Garam
    7. 6 lembar Kulit lumpia

    Langkah

    1. Kukus kentang dan daun kol

    2. Hancurkan tahu , kentang yang telah di kukus lalu mix bersamaan daun kol

    3. Masukan 2 butir telur ke dalam adonan yang telah di campur tersebut , tambahkan daun sop dan daun bawang yang telah di iris halus

    4. Tambahkan sedikit garam dan sedikit merica ke dalam adonan tersebut , sesuai selera kalian

    5. Masukan sedikit demi sedikit campuran tahu tadi kedalam kulit lumpia yang telah di siap kan , dan goreng dengan minyak panas

    6. Lumpia siap di nikmati :)




    Demikianlah Resep Lumpia isian tahu kentang dan kol, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Lumpia isian tahu kentang dan kol diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Lumpia isian tahu kentang dan kol Oleh desvichristina diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Lumpia isian tahu kentang dan kol Oleh desvichristina dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2018/10/resep-lumpia-isian-tahu-kentang-dan-kol.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.