Resep Nasi liwet teri rice cooker cemplang cemplung oleh Ida Respati
Berikut ini resep Nasi liwet teri rice cooker cemplang cemplung. Resep Nasi liwet teri rice cooker cemplang cemplung yang ditulis Ida Respati bisa disajikan .
Resep Nasi liwet teri rice cooker cemplang cemplung
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 ons teri medan
- 2 cup beras putih
- 3 btg serai
- 2 lbr daun jeruk
- 1 lbr daun pandan
- 5 lbr daun salam, robek
- 5 bawang merah
- 4 bawang putih
- 1 sdm margarin
- 2 rawit merah
- Secukupnya gula garam
- Secukupnya kaldu sapi bubuk
- Secukupnya lada bubuk
- Secukupnya air
Langkah
-
Rendam teri diair panas, kemudian goreng matang. Sisihkan. Cuci bersih beras dan bahan2 lain kemudian Iris bawang2. Nyalakan rice cooker dan beri 1 sdm margarin hingga meleleh
-
Tumis bawang didalam rice cooker. Masukkan serai, daun pandan, daun jeruk, daun salam, rawit. Tuang beras tambahkan air seperti menanak nasi biasanya. Tunggu hingga matang dan selesai
-
Saya menggunakan rice cooker mito R5. Pilih menu deep fried untuk menumis kemudian pindahkan ke menu White Rice untuk menanak nasinya.
Demikianlah tadi Resep Nasi liwet teri rice cooker cemplang cemplung, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Nasi liwet teri rice cooker cemplang cemplung diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nasi liwet teri rice cooker cemplang cemplung By Ida Respati diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Nasi liwet teri rice cooker cemplang cemplung By Ida Respati dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2018/10/resep-nasi-liwet-teri-rice-cooker.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.