Resep Pisang cokelat mini crispy oleh selvy
Dibawah ini adalah cara membuat Pisang cokelat mini crispy. Resep Pisang cokelat mini crispy yang dishare oleh selvy bisa menjadi .
Resep Pisang cokelat mini crispy
Porsi:
Bahan-bahan
- 7 buah pisang uli
- Kulit lumpia (merk finna)
- Meises ceres
- Minyak untuk menggoreng
- Bahan perekat (buat jangan terlalu encer)
- Tepung terigu
- secukupnya Air
Cara Membuat
- Pisang Potong 2 memanjang lalu belah 2 lagi
- Siapkan 1 lembar kulit lumpia lalu kasih perekat dibagian atasnya. Isi dengan meises Ceres Dan pisang di bagian bawah
- Lipat bagian kanan Dan Kiri kulit lumpiah.. lalu gulung dari bawah ke atas. Kasih perekat lagi bagian atasnya sebelum ditutup
- Susun rapih adonan yg siap digoreng
- Panaskan minyak, lalu masukan adonan pisang cokelatnya.. goreng sampai warna kecokelatan.
- Lalu angkat.. Dan tiriskan minyaknya.. lalu sajikan..
- Tips : adonan ketika di goreng, jangan sering di bolak balik. Biar gak makan minyak. Sekali balik saja.
- Selamat mencoba ^ ^
Itulah Resep Pisang cokelat mini crispy, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Pisang cokelat mini crispy diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pisang cokelat mini crispy diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pisang cokelat mini crispy dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2018/10/resep-pisang-cokelat-mini-crispy.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.