Resep Pok coy rebus dengan toping ayam jahe (sawi sendok) oleh Sukiyanti
Inilah resep Pok coy rebus dengan toping ayam jahe (sawi sendok). Resep Pok coy rebus dengan toping ayam jahe (sawi sendok) yang dibuat oleh Sukiyanti bisa jadi .
Resep Pok coy rebus dengan toping ayam jahe (sawi sendok)
Porsi:
Bahan-bahan
- 500 gram pokcoy (sawi sendok)
- 300 gram daging ayam, potong dadu
- 2 sdm saus tiram
- 1 sdm kecap asin/saus inggris
- 1 sdm kecap manis
- 1/2 potong bawang bombay
- 3 siung bawang putih
- 1/2 sdt garam
- 2 sdm tepung sagu yang di larutkan air
- 3 sdm minyak goreng
- secukupnya lada
- sedikit jahe
- 1 sdt gula pasir
- sedikit air
Langkah
-
Siapkan bahan. Untuk menghilangkan kotoran, Ayam terlebih dahulu direbus lalu tiriskan. Iris bawang bombay, cincang bawang putih dan keprek jahe.
-
Panaskan minyak dengan api sedang. Tumis bawang putih, bawang bombay dan jahe sampe wangi. Masukan ayam, tambahkan sedikit air. Tunggu hingga mendidih.
-
Tambahkan 2 sdm sagu yang di larutkan dengan air, aduk hingga mendidih. Tambahkan lada, garam, gula pasir, kecap asin, kecap manis, saus tiram.
-
Test rasa. Selanjutnya rebus sawi sendok dengan air mendidih yang di tambahkan sedikit garam dan minyak agar tidak berubah warna. Angkat dan tiriskan. Taruh di piring kemudiaan siramkan ayam jahenya. Hidangkan selagi masih panas.
Itulah Resep Pok coy rebus dengan toping ayam jahe (sawi sendok), Semoga saja berguna untuk anda.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Pok coy rebus dengan toping ayam jahe (sawi sendok) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pok coy rebus dengan toping ayam jahe (sawi sendok) - Sukiyanti diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pok coy rebus dengan toping ayam jahe (sawi sendok) - Sukiyanti dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2018/10/resep-pok-coy-rebus-dengan-toping-ayam.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.