Resep Suki / steamboat kuah kaldu oleh kiiky_as
Berikut ini cara membuat Suki / steamboat kuah kaldu. Resep Suki / steamboat kuah kaldu yang dishare oleh kiiky_as bisa menjadi .
Resep Suki / steamboat kuah kaldu
Porsi:
Bahan-bahan
- aneka olahan seafood
- 1 ikat sawi hijau (lebih bagus pakai pok coy/sawi daging)
- 1 ikat kecil sawi putih
- 2 buah sosis ayam
- udang kupas
- 1 buah bawang bombay ukuran kecil
- ?? bumbu halus??
- 5 siung bawang putih
- lada putih bubuk
- garam
Langkah
Siapkan aneka baksonya. dan sosis
Rebus air dan udang. sebenernya pake kepala dan kulit udang. tp sy ga erani wlopun udh diuci bersih.takut menimbulkan alergi.atau klo mau bisa pake ceker ayam, bikin kaldu dr ayam.
Sambil.menunggu air mendidih, ulek bumbu halus.
Tumis bawang bombay
Masukan bumbu halus
Masukan saus tiram, dan minyak wijen. penyedap rasa. tumis sampai harum
Setelah mendidih. masukan aneka bakso kedalam panci. kemudian masukkan bumbu tumisan tadi ke dalam panci
Setelah mendidih. masukkan sayuran. sebentar saja agar tdk overcook
Suki / steamboat siap dinikmati. klo mau pedes bisa pakai taburan bon cabe. sama enaknya
Itulah Resep Suki / steamboat kuah kaldu, Semoga anda menyukainya.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Suki / steamboat kuah kaldu diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Suki / steamboat kuah kaldu Karya kiiky_as diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Suki / steamboat kuah kaldu Karya kiiky_as dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2018/10/resep-suki-steamboat-kuah-kaldu-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.