Resep Telor bebek ceplok santan oleh eko budi astuti
Dibawah ini adalah cara memasak Telor bebek ceplok santan. Resep Telor bebek ceplok santan yang dishare oleh eko budi astuti bisajadi .
Resep Telor bebek ceplok santan
Porsi:
Bahan-bahan
- 6 butir telor bebek yg baru
- 500 cc santan dari setengah kelapa
- bumbu halus:
- 1 ruas jempol kunyit bakar sebentar
- 1 ruas jari jahe bakar bentar
- 2 siung bawang merah
- 1 siung bawang putih
- 1 sendok teh ketumbar sangrai
- 1/3 sendok teh mesoyi
- 1/2 sendok teh merica bubuk
- secukupnya gula garam
- 1 ruas jari kayu manis
- 1 batang serai
Cara Membuat
- Haluskan semua bumbu kecuali serai digeprek saja dan kayu manis biarkan utuh
- Tumis dengan sedikit minyak sampai harum semua bumbu, tambahkan santan serai dan kayu manis aduk terus sampai mendidih
- Ceplokkan telur bebek satu per satu dan jangan diaduk biarkan matang utuh..
- Masukkan gula dan garam tes rasa.. siaap disajikan dengan nasi putih ataupun lontong. Dilengkapi sambal kecap lebih siip...selamat mencoba
Itulah tadi Resep Telor bebek ceplok santan, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Telor bebek ceplok santan diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Telor bebek ceplok santan diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Telor bebek ceplok santan dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2018/10/resep-telor-bebek-ceplok-santan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.