Resep Tumis Sawi Putih Bakso Kuah Kaldu Sapi oleh Eki Mayantari Sutikno
Berikut ini adalah cara memasak Tumis Sawi Putih Bakso Kuah Kaldu Sapi. Resep Tumis Sawi Putih Bakso Kuah Kaldu Sapi yang dibuat oleh Eki Mayantari Sutikno bisa menjadi .
Resep Tumis Sawi Putih Bakso Kuah Kaldu Sapi
Porsi:
Bahan-bahan
- 10 lembar sawi putih
- 5 bh bakso ayam/sapi
- Bumbu tumisan :
- 4 siung bawang putih
- 1/2 bh bawang bombay
- 1/2 sdm saus tiram
- 1 tetes kecap asin
- 1 sdt gula pasir
- Secukupnya merica bubuk
- Sedikit garam
- 100 ml kaldu sapi (aku 1 gelas takaran beras)
- 2 tetes kecap inggeris
- 1 sdm margarin/mentega
Cara Membuat
- Siapkan bahan. Cuci bersih dengan air mengalir sawi dan bawang. Potong sawi putih. Cincang lalu memarkan bawang putih. Iris melingkar bawang bombay.
- Panaskan margarin, masukkan bawang bombay dan bawang putih tumis sampai harum.
- Masukkan bakso oseng hingga berwarna kuning. Tambahkan saus tiram, kecap asin, merica bubuk, gula, garam oseng hingga berubah warna.
- Masukkan sawi dan tuang air kaldu aduk rata. Kemudian tutup wajan biarkan kurang lebih 2 menit hingga bumbu meresap dan sawi matang. Menjelang diangkat tambahkan kecap inggeris aduk rata. Matikan api.
- Siap dihidangkan.
Demikianlah Resep Tumis Sawi Putih Bakso Kuah Kaldu Sapi, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Tumis Sawi Putih Bakso Kuah Kaldu Sapi diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tumis Sawi Putih Bakso Kuah Kaldu Sapi diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tumis Sawi Putih Bakso Kuah Kaldu Sapi dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2018/10/resep-tumis-sawi-putih-bakso-kuah-kaldu.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.