Resep Ikan pari (iwak pe) dan gori kuah santan oleh Atika Candra Larasati
Berikut ini adalah resep Ikan pari (iwak pe) dan gori kuah santan. Resep Ikan pari (iwak pe) dan gori kuah santan yang dishare oleh Atika Candra Larasati bisa jadi .
Resep Ikan pari (iwak pe) dan gori kuah santan
Porsi:
Bahan-bahan
- bumbu halus :
- 6 siung bawang merah
- 4 siung bawang putih
- 10 buah cabe rawit
- 3 biji kemiri
- secukupnya ketumbar
- 2 cm laos
- 1 cm kunyit
- pelengkap :
- 1 batang serai geprek
- 2 lbr daun salam
- secukupnya santan
- secukupnya ikan pari
- sesuai selera gori atau nangka muda
- sesuai selera tahu tempe goreng
- secukupnya garam
- secukupnya gula
- sesuai selera rawit hijau utuh
Langkah
-
Haluskan semua bumbu halus, tambahkan gula atau garam. Karena saya mau buat sayur ini pedas maka rawit merah agak saya banyakin biar seger hehhee. Kemudian tumis sampai harum tambahkan daun salam dan serai geprek
-
Setelah harum, masukkan santan dan gori atau nangka muda sampai empuk dan mendidih. Kemudian tambahkan irisan cabe besar dan rawit hijau secukupnya.
-
Masukkan tahu tempe yang sudah dipotong dan digoreng setengah masak juga ikan parenya ya. Tunggu sampai matang, jangan lupa tambahkan gula dan garam
-
Setelah masak, angkat dan sajikan :)
Demikianlah Resep Ikan pari (iwak pe) dan gori kuah santan, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Ikan pari (iwak pe) dan gori kuah santan diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ikan pari (iwak pe) dan gori kuah santan - Atika Candra Larasati diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ikan pari (iwak pe) dan gori kuah santan - Atika Candra Larasati dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2018/11/resep-ikan-pari-iwak-pe-dan-gori-kuah.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.