Resep Kue Janda genit/Monde cookies

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Kue Janda genit/Monde cookies
  • Resep Kue Janda genit/Monde cookies oleh Dian Purnamawati (Bunda Rasyid_Putri_Zahra)

    Berikut ini resep masakan Kue Janda genit/Monde cookies. Resep Kue Janda genit/Monde cookies yang dishare oleh Dian Purnamawati (Bunda Rasyid_Putri_Zahra) cukup untuk .



    resep makanan Kue Janda genit/Monde cookies


    Resep Kue Janda genit/Monde cookies


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 250 gr terigu
    2. 50 gr maizena
    3. 50 gr batter
    4. 25 gr margarin
    5. 75 gr gula halus
    6. 125 ml minyak sayur
    7. 1 saset susu danwoc
    8. Bahan pelapis
    9. chocochip secukupnya (me skip karna tidak ada penggantinya ambil sedikit adonan beri pasta coklat)
    10. tepung panir blender

    Cara Membuat

    1. Sangrai terigu dg api kecil sampai kuning. angkat dinginkan
    2. Campur susu, terigu, maizena, margarin, gula halus, butter dan minyak sayur. aduk rata.
    3. Bentuk adonan sebesar bola bola kecil. lalu gulingkan diatas tepung panir. lakukan sampai adonan habis.
    4. Tata diatas lonyang jangan lupa atasnya beri chocochip jangan lupa sedikit ditekan ya chocochipnya ??.. lakukan sampai habis.
    5. Panggang diatas selama 30 menit dengan suhu 100°c
    6. Setelah dingin masukkan kedalam toples. selamat mencoba ??. ??. ??. ??



    Demikianlah Resep Kue Janda genit/Monde cookies, Harapan kami anda menyukainya.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Kue Janda genit/Monde cookies diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kue Janda genit/Monde cookies diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Kue Janda genit/Monde cookies dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2018/12/resep-kue-janda-genitmonde-cookies.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.