Resep Rendang Daging Awet (tidak gampang basi) oleh nada nabila
Berikut ini resep memasak Rendang Daging Awet (tidak gampang basi). Resep Rendang Daging Awet (tidak gampang basi) yang dishare oleh nada nabila bisa disajikan .
Resep Rendang Daging Awet (tidak gampang basi)
Porsi:
Bahan-bahan
- 500 gr daging sapi
- 1 batang sereh
- 2 lembar daun jeruk
- 1 lembar daun salam
- 15 biji bawang merah
- 8 biji bawang putih
- 1/4 sdm ketumbar
- 4 biji kemiri
- 1 butir telur
- 2 cm lengkuas
- 2 cm jahe
- 200 ml air
- secukupnya Gula, garam, kecap
Cara Membuat
- Haluskan bawang merah,bawang putih, kemiri, ketumbar sampai halus
- Tumis sampai harum, geprek lengkuas, sereh, jahe, masukkan bersama daun salam dan daun jeruk
- Matikan kompor, tunggu agar bumbu agak dingin.
- Masukkan daging dan campur dengan bumbu kemudian campurkan telur di dalamnya dan beri kecap, gula, garam
- Beri air dan campurkan. Nyalakan kompor dengan api kecil tutup daging. Tunggu sampai daging empuk
- Selamat mencoba??
Demikianlah tadi Resep Rendang Daging Awet (tidak gampang basi), Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Rendang Daging Awet (tidak gampang basi) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Rendang Daging Awet (tidak gampang basi) diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Rendang Daging Awet (tidak gampang basi) dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2018/12/resep-rendang-daging-awet-tidak-gampang.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.