Resep Bakwan Sehat (Bayam & Jagung) oleh Stephanie Karnali
Inilah resep Bakwan Sehat (Bayam & Jagung). Resep Bakwan Sehat (Bayam & Jagung) yang dibuat oleh Stephanie Karnali bisa disajikan .
Resep Bakwan Sehat (Bayam & Jagung)
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 ikat bayam, petiki daunnya, cuci bersih
- 1 buah jagung manis, dipipil
- 3 siung bawang putih
- 3 siung bawang merah
- 1 bgks Tepung bakwan mamasuka
- 1 butir telur
- 1 buah daun bawang, iris
- secukupnya Garam, gula, lada
- secukupnya Minyak untuk menggoreng
Langkah
Masukkan daun bayam, 1/2 pipilan jagung, bawang merah, bawang putih kedalam food processor, kemudian haluskan
Siapkan mangkok besar, masukkan 1/2 pipilan jagung yg masih utuh, daun bawang,telur, dan masukkan adonan yang sudah dihaluskan, masukkan tepung bakwan (kira2 aja sampai adonan tidak terlalu kental dan encer, jika terlalu padat bisa ditambahkan sedikit air)
Icip dulu sedikit (karna tepung bakwannya biasanya sudah asin) jika terasa kurang, Bumbui lagi dengan garam gula lada
Siapkan wajan dengan minyak panas, goreng adonan bakwan hingga matang
Itulah tadi Resep Bakwan Sehat (Bayam & Jagung), Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Bakwan Sehat (Bayam & Jagung) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bakwan Sehat (Bayam & Jagung) Dari Stephanie Karnali diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bakwan Sehat (Bayam & Jagung) Dari Stephanie Karnali dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2019/01/resep-bakwan-sehat-bayam-jagung-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.