Resep Grilled Chicken sambal Dabu-dabu oleh Arifera F
Berikut ini adalah cara membuat Grilled Chicken sambal Dabu-dabu. Resep Grilled Chicken sambal Dabu-dabu yang ditulis Arifera F cukup untuk 2-3 porsi.
Resep Grilled Chicken sambal Dabu-dabu
Porsi: 2-3 porsi
Bahan-bahan
- 1/2 kg dada ayam
- 4 siung bawang putih
- 1/2 sdt lada
- secukupnya garam
- 2 sdm minyak kelapa
- 7 buah cabai rawit
- 8 siung bawang merah
Langkah
-
Potong ayam menjadi kecil-kecil untuk ditusukkan
-
Haluskan bumbu bawang putih, lada dan garam untuk marinasi ayam
-
Marinasi ayam dan masukkan ke kulkas selama 30 menit, semakin lama semakin meresap bumbunya
-
Setelah marinasi, tusukkan ayam
-
Panggang ayam di atas panggangan
-
Untuk sambal dabu-dabu, iris bawang merah dan cabai rawit
-
Panaskan minyak kelapa, masukkan irisan bawang merah dan cabai rawit, tumis sebentar sampai harum
-
Selesai! Sambalnya bisa ditambah kecap juga lho kalo mau sedikit manis??
Demikianlah tadi Resep Grilled Chicken sambal Dabu-dabu, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Grilled Chicken sambal Dabu-dabu diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Grilled Chicken sambal Dabu-dabu Kiriman dari Arifera F diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Grilled Chicken sambal Dabu-dabu Kiriman dari Arifera F dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2019/01/resep-grilled-chicken-sambal-dabu-dabu.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.