Resep Wedang Jahe + Susu oleh Ratih Sukardi
Dibawah ini adalah cara membuat Wedang Jahe + Susu. Resep Wedang Jahe + Susu yang dishare oleh Ratih Sukardi cukup untuk 2 gelas.
Resep Wedang Jahe + Susu
Porsi: 2 gelas
Bahan-bahan
- 5 bh jahe uk sedang (pke jahe merah lbh mantab)
- (Jahenya blh ditambahin klo mau lbh pedas/hangat)
- 1 blok gula merah, sisir halus
- 2 gelas air
- Secukupnya susu kental manis
- 1 sdm gula pasir (blh skip)
- 2 btg sereh
Cara Membuat
- Kupas jahe, cuci bersih lalu geprek
- Siapkan panci, masukkan semua bahan kecuali btg sereh, masak sampai gula merah larut & mendidih
- Setlh mendidih, tuang ke dlm gelas dgn cara disaring
- Tambahkan susu lalu aduk2 dgn batang sereh. Nikmati wedang jahe susu hangat2
Itulah Resep Wedang Jahe + Susu, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Wedang Jahe + Susu diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Wedang Jahe + Susu diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Wedang Jahe + Susu dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2019/01/resep-wedang-jahe-susu.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.