Resep Mie Ayam Homemade oleh Duryatin Amal
Dibawah ini adalah resep memasak Mie Ayam Homemade. Resep Mie Ayam Homemade yang dishare oleh Duryatin Amal cukup untuk 2-3 porsi.
Resep Mie Ayam Homemade
Porsi: 2-3 porsi
Bahan-bahan
- Bahan & Bumbu Ayam
- 300 gr fillet ayam, potong kecil-kecil
- 2 siung bawang putih, cincang
- 1/2 bagian bawang bombay, iris halus
- 2 batang daun bawang, iris halus
- 3 sdm kecap manis
- 1 sdm saus tiram
- 1 sdt kecap inggris
- secukupnya lada, gula, garam
- Kuah Mie Ayam
- 500 ml air kaldu/bekas merebus bakso
- 2 siung bawang putih, goreng utuh, haluskan
- Bahan Pelengkap
- mie basah, rebus sebentar
- sawi hijau, rebus sebentar
- daun bawang, rajang halus
- bawang goreng
- bakso
- pangsit
Langkah
-
Membuat Topping Ayam : Tumis bawang putih & bombay hingga harum. Masukkan ayam, aduk rata hingga warna ayam berubah, masukkan air 100 ml, aduk. Masukkan saus-sausan, lada, gula, garam. Masak hingga meresap. Koreksi rasa.
-
Membuat Kuah : Didihkan air kaldu atau air bekas merebus bakso, masukkan bawang yang sudah digoreng utuh & dihaluskan sebelumnya.
-
Penyajian : Tata mie dan sawi dalam mangkok, tuang topping ayam dan kuah, taburi dengan bawang goreng. Sajikan dengan bakso dan pangsit sebagai pelengkap.
Demikianlah Resep Mie Ayam Homemade, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Mie Ayam Homemade diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mie Ayam Homemade By Duryatin Amal diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Mie Ayam Homemade By Duryatin Amal dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2019/02/resep-mie-ayam-homemade-by-duryatin-amal.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.