Resep Mie goreng kecambah cangkok manis oleh ElleyNdoez Ny. Robert Adi
Inilah cara membuat Mie goreng kecambah cangkok manis. Resep Mie goreng kecambah cangkok manis yang dishare oleh ElleyNdoez Ny. Robert Adi dapat disajikan .
Resep Mie goreng kecambah cangkok manis
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/2 ikat cangkok manis
- kecambah (saya beli 2 ribuan)
- mie telur/indomie (mie apa saja boleh)
- kecap manis
- 1 butir bawang putih
- minyak goreng
- penyedap rasa
Cara Membuat
-
Rebus mie (jangan terlalu lama) angkat dan tiriskan
-
Oseng bawang putih yang sudah di geprek kemudian masukkan cangkok manis dan kecambah, setelah itu masukkan mie
-
Aduk aduk mie, masukkan kecap manis, penyedap rasa
-
Angkat dan sajikan. Simple bukan ??
Itulah tadi Resep Mie goreng kecambah cangkok manis, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Mie goreng kecambah cangkok manis diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mie goreng kecambah cangkok manis Dari ElleyNdoez Ny. Robert Adi diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Mie goreng kecambah cangkok manis Dari ElleyNdoez Ny. Robert Adi dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2019/03/resep-mie-goreng-kecambah-cangkok-manis.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.