Resep Bakwan jagung sayur kriuk - Dian_DHIANDRA

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bakwan jagung sayur kriuk - Dian_DHIANDRA
  • Resep Bakwan jagung sayur kriuk oleh Dian_DHIANDRA

    Berikut ini adalah resep memasak Bakwan jagung sayur kriuk. Resep Bakwan jagung sayur kriuk yang ditulis Dian_DHIANDRA cukup untuk .



    resep lengkap untuk Bakwan jagung sayur kriuk


    Resep Bakwan jagung sayur kriuk


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 7-8 sdm tepung terigu
    2. 2 sdm tepung beras
    3. 1 buah jagung manis di peret
    4. 3 buah wortel ukuran sedang (potong sebesar korek api)
    5. Kol secukupnya (iris halus)
    6. 1 batang daun bawang (iris tipis)
    7. 1 batang daun seledri (iris tipis)
    8. 1 siung bawang putih (parut dgn parutan keju/di ulek/ dicincang)
    9. 1/2 sct lada bubuk
    10. 1 sct royco rasa ayam
    11. secukupnya Garam
    12. 1 sdt gula pasir
    13. Minyak goreng untuk menggoreng

    Langkah

    1. Cuci bersih sayuran. Wortel, kol, jagung, daun bawang, daun seledri, bawang putih campur jadi satu dan aduk rata

    2. Campurkan tepung terigu,tepung beras lada, royco, gula, garam ke dalam sayuran aduk rata dan tambahkan air sedikit demi sedikit, sampai jd adonan yg diinginkan

    3. Panaskan minyak goreng, jika sudah panas goreng bakwan sampai coklat keemasan lalu angkat dan tiriskan..

    4. Bakwan siap dihindangkan bisa dgn cabai rawit hijau atau dgn sambal




    Demikianlah Resep Bakwan jagung sayur kriuk, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mencari berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Bakwan jagung sayur kriuk diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bakwan jagung sayur kriuk - Dian_DHIANDRA diatas pada kategori resep berikut ini
       

    Anda sedang membaca Resep Bakwan jagung sayur kriuk - Dian_DHIANDRA dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2019/04/resep-bakwan-jagung-sayur-kriuk.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.