Resep Sambal cumi asin oleh Niel's Foodstudio
Inilah resep masakan Sambal cumi asin. Resep Sambal cumi asin yang dibuat oleh Niel's Foodstudio bisa disajikan .
Resep Sambal cumi asin
Porsi:
Bahan-bahan
- 100 gr cumi asin
- 2 lb daun salam
- 2 lb daun jeruk
- secukupnya Gula garam
- secukupnya Penyedap masakan
- Haluskan/ulek :
- 3 siung bawang merah
- 2 siung bawang putih
- 8 bh cabai merah keriting
- 10 bh cabai rawit
Langkah
Cuci bersih cumi asin, hilangkan tulang plastiknya, kemudian rebus dg air mendidih, setelah itu cuci kembali agar tidak terlalu asin.
Ulek kasar bawang merah, bawang putih, cabai rawit, cabai merah keriting.
Kemudian tumis bersama daun salam dan daun jeruk.
Beri gula garam dan penyedap rasa.
Masukan cumi asin.
Tumis2 sampai harum.
Matikan api, dan sajikan bersama ayam/ tempe/tahu/ telur goreng / lauk favorit anda beserta lalapan... Hmmm dijamin maknyusss... bikin nasi cepet abis. ??
Demikianlah tadi Resep Sambal cumi asin, Semoga berguna untuk anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sambal cumi asin diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sambal cumi asin Dari Niel's Foodstudio diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sambal cumi asin Dari Niel's Foodstudio dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2019/04/resep-sambal-cumi-asin-dari-niel.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.