Resep Cheesy Oat Chicken Nugget (MPASI 8m+) oleh Jejesica
Berikut ini cara membuat Cheesy Oat Chicken Nugget (MPASI 8m+). Resep Cheesy Oat Chicken Nugget (MPASI 8m+) yang ditulis Jejesica bisa jadi .
Resep Cheesy Oat Chicken Nugget (MPASI 8m+)
Porsi:
Bahan-bahan
- 100 gram daging ayam giling
- 2 butir telur ayam kampung
- 2 potong tempe
- 1 buah wortel ukuran sedang
- 3 kuntum kembang kol (bisa ganti brokoli)
- secukupnya Keju parut
- 3 siung bawang putih, cincang halus
- 2 siung bawang merah, cincang halus
- 1/2 batang daun bawang, cincang halus
- 1 sdt Kaldu bubuk (recook dari account @KholifatusSauda)
- 4 sdm tepung gandum
- EVOO untuk menumis
Langkah
-
Rebus tempe, kembang kol dan wortel hingga lunak, lalu lumatkan (saya pake ulekan)
-
Kocok lepas telur ayam kampung dan kaldu bubuk. Sisihkan. Tumis duo bawang dan daun bawang dengan EVOO hingga harum, masukkan lumatan tempe, wortel dan kembang kol. Sisihkan.
-
Campur telur ayam kampung, lumatan sayuran beserta daging ayam giling, keju parut dan tepung gandum. Taruh ke dalam wadah tahan panas
-
Kukus adonan nugget selama 40 menit dengan api sedang
-
Potong2, sajikan. Bisa dimakan langsung tanpa nasi atau buatkan nasi lembek.
-
Karena hasilnya cukup banyak, bisa disimpan di kulkas.
Demikianlah tadi Resep Cheesy Oat Chicken Nugget (MPASI 8m+), Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Cheesy Oat Chicken Nugget (MPASI 8m+) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cheesy Oat Chicken Nugget (MPASI 8m+) Oleh Jejesica diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Cheesy Oat Chicken Nugget (MPASI 8m+) Oleh Jejesica dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2019/05/resep-cheesy-oat-chicken-nugget-mpasi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.