Resep Cumi asin saus tiram oleh rizki ayu marya
Inilah resep memasak Cumi asin saus tiram. Resep Cumi asin saus tiram yang dibuat oleh rizki ayu marya dapat disajikan 2 orang.
Resep Cumi asin saus tiram
Porsi: 2 orang
Bahan-bahan
- 5 pcs cumi asin
- 1/2 bks jamur enoki
- 3 siung bawang putih
- 4 siung bawang merah
- 1 lbr daun salam
- 3 cabai merah
- 3 cabai hijau/rawit
- 2 sdm saus tiram (saori)
- 1 sdm kecap manis
- 50 ml air
- sejumput gula
- sejumput kaldu ayam (royco)
Langkah
Cuci hingga bersih cumi asin kemudian rebus, setelah itu tiriskan dan potong cumi (jika mau dipotong) untuk jamur enokinya potong akarnya lalu cuci dan tiriskan
Iris bawang merah, bawang putih, salam dan cabai selanjutnya tumis bawang hingga harum, lalu masukan cabai, oseng sebentar
Tuangkan 50ml air, masukan jamur enoki aduk rata kemudian cumi lalu aduk lagi, selanjutnya beri saus tiram, kecap manis dan diaduk merata
Jika rasa belum pas bisa ditambahkan kaldu ayam serta gula, dan aduk lagi sampai meletup
Sajikan dan selamat mencoba
Demikianlah Resep Cumi asin saus tiram, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Cumi asin saus tiram diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cumi asin saus tiram Karya rizki ayu marya diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Cumi asin saus tiram Karya rizki ayu marya dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2019/05/resep-cumi-asin-saus-tiram-karya-rizki.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.