Resep Bakso Goreng Bumbu Kacang Pedas Karya Ifa Rafa

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bakso Goreng Bumbu Kacang Pedas Karya Ifa Rafa
  • Resep Bakso Goreng Bumbu Kacang Pedas oleh Ifa Rafa

    Inilah resep Bakso Goreng Bumbu Kacang Pedas. Resep Bakso Goreng Bumbu Kacang Pedas yang dishare oleh Ifa Rafa dapat disajikan .



    gambar untuk resep Bakso Goreng Bumbu Kacang Pedas


    Resep Bakso Goreng Bumbu Kacang Pedas


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 20 butir bakso daging sapi
    2. 2 bungkus kacang tanah goreng (aku beli yg 1000 an)
    3. 2 siung bawang putih goreng trlebih dahulu
    4. 2 buah cabai merah besar goreng trlebih dahulu
    5. 5 buah cabai rawit merah goreng trlebih dahulu
    6. 2 sdm kecap manis
    7. secukupnya Garam & merica bubuk
    8. secukupnya Air
    9. secukupnya Minyak goreng
    10. Pelengkap:
    11. Bawang goreng
    12. Daun bawang cincang

    Langkah

    1. Cuci & kerat" bakso dan goreng sampai agak mekar. Tiriskan dan sisihkan.

    2. Haluskan kacang tanah, bawang putih goreng, cabe rawit & cabe merah besar. Tumis dengan sdikit minyak sampai wangi tambahkan garam, merica bubuk & kecap manis. Aduk rata tambahkan bakso goreng dan air, aduk kembali, jgn lupa tes rasa. Aduk rata sampai bumbu meresap dan air menyusut.

    3. Sajikan dengan taburan bawang goreng & daun bawang.




    Itulah Resep Bakso Goreng Bumbu Kacang Pedas, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Bakso Goreng Bumbu Kacang Pedas diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bakso Goreng Bumbu Kacang Pedas Karya Ifa Rafa diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Bakso Goreng Bumbu Kacang Pedas Karya Ifa Rafa dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2019/06/resep-bakso-goreng-bumbu-kacang-pedas.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.