Resep Bihun Goreng oleh dapurungu
Dibawah ini adalah resep Bihun Goreng. Resep Bihun Goreng yang ditulis dapurungu bisa jadi keluarga besar.
Resep Bihun Goreng
Porsi: keluarga besar
Bahan-bahan
- 1 pack Bihun Jagung (400gr)
- 5 butir Putih Telur (atau sesuai selera)
- 2 ikat Sawi
- Bumbu:
- 10 siung Bawang Putih
- 5 siung Bawang Merah
- 6 sdm Kecap Manis
- 3 sdm Kecap Asin
Langkah
-
Rebus Bihun Jagung pada air mendidih aduk aduk selama 3 menit lalu angkat dan tiriskan. Sisihkan.
-
Panaskan Penggorengan, masukan sawi tumis hingga layu. Sisihkan.
-
Oseng oseng telur sampai berubah warna sisihkan di pinggir wajan, masukan Bawang putih, tumis hingga caramelized, masukan bawang merah tumis sebentar lalu masukan kecap manis. Satukan bumbu dengan telur yang td disisihkan. Setelah Itu masukan bihunnya. Aduk terus sampai warna bihun merata.
-
Masukan sawi yang tadi sudah di tumis. Tambahkan kecap asin. Koreksi rasa, matikan kompor.
-
Memanfaatkan sisa telur yang kuningnya sudah dibikin kue.. boleh pakai telur utuh tentu saja hehehe
Demikianlah tadi Resep Bihun Goreng, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Bihun Goreng diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bihun Goreng Kiriman dari dapurungu diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bihun Goreng Kiriman dari dapurungu dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2019/06/resep-bihun-goreng-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.