Resep Mihun samarinda ?? Dari Yuni Zidane

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Mihun samarinda ?? Dari Yuni Zidane
  • Resep Mihun samarinda ?? oleh Yuni Zidane

    Inilah cara membuat Mihun samarinda ??. Resep Mihun samarinda ?? yang ditulis Yuni Zidane bisa disajikan .



    cara membuat Mihun samarinda ??


    Resep Mihun samarinda ??


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 300 gram Mihun
    2. secukupnya wortel dan kubis potong2 kecil
    3. bumbu halus
    4. 8 siung bawang merah
    5. 4 siung bawang putih
    6. secukupnya merica/sahang/lada
    7. pelengkap
    8. daun seledri
    9. bawang goreng
    10. secukupnya minyak goreng untuk menumis bumbu

    Cara Membuat

    1. Rendam mihun di air biasa sampai melemah lalu tiriskan

    2. Haluskan bumbu halus lalu tumis dg secukupnya minyak goreng

    3. Jika bumbu halus sudah wangi masukkan kubis dan wortel lalu aduk sampai sedikit layu

    4. Kemudian masukkan mihun tadi, air 1-2 gelas belimbing, masukkan masako dan gula secukupnya lalu koreksi rasa, menggunakan api sedang ya jgn terlalu besar dan kecil

    5. Aduk sampai mihun mulai masak dan lemah tapi jgn smpai lembek ya jadi air tadi gunanya melemahkan mihun biar gk keras teksturnya, airnya di kira2 aja ya

    6. Jika sudah masak mihun siap d sajikan taburin dg daun seledri, bawang goreng dan telur rebus




    Demikianlah Resep Mihun samarinda ??, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Mihun samarinda ?? diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mihun samarinda ?? Dari Yuni Zidane diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Mihun samarinda ?? Dari Yuni Zidane dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2019/06/resep-mihun-samarinda-dari-yuni-zidane.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.