Resep Orek tempe rasa warteg khas sayahhh oleh Nindy
Inilah cara memasak Orek tempe rasa warteg khas sayahhh. Resep Orek tempe rasa warteg khas sayahhh yang ditulis Nindy bisa jadi 8 porsi.
Resep Orek tempe rasa warteg khas sayahhh
Porsi: 8 porsi
Bahan-bahan
- 1 papan tempe batubata (kurleb 10rb deh)
- 8-10 bh kacang panjang
- 1 genggam ikan teri medan (kurleb 5rb deh)
- 8 siung bawang putih
- 3 sdm saus tiram
- 5 sdm kecap manis
- 2 sdm kecap asin
- 4 bh cabe hijau besar
- 3 cm laos
- 6 lembar daun jeruk
- 1 batang serai
- secukupnya minyak goreng
- sesuai selera garam merica gula
- sesuai selera emg.bumbunya banyak,makin banyak makin nampol rasanya
Langkah
Potong tempe, kacang panjang kuranglebih sepanjang 5cm
Goreng tempe sampai agak kering, sisihkan
Goreng ikan teri sampe garing, sisihkan
Ambil 3sdm minyak bekas menggoreng ikan, tumis bawangputih cincang, cabe hijau sampai aga kering, masukkan kacang panjang
Beri kecap manis,kecap asin, saustiram,daun jeruk,daun salam, laos dan serai, beri air sedikit
Tumis kacang panjang sampai agak empuk, masukkan ikan, kemudian tempe
Tambahkan kecap manis dan saus tiram dan.gula putih sedikit, aduk rata.... koreksi rasa
Sajikan bersama nasi hangat.. dijamin nasi sepanci abis deh cepet... hehhehehe
Demikianlah Resep Orek tempe rasa warteg khas sayahhh, Semoga saja anda menyukainya.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Orek tempe rasa warteg khas sayahhh diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Orek tempe rasa warteg khas sayahhh Kiriman dari Nindy diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Orek tempe rasa warteg khas sayahhh Kiriman dari Nindy dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2019/06/resep-orek-tempe-rasa-warteg-khas.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.