Resep Pepes Rempela Ati (pr_masakanbungkusdaun) By Teh Yanithea

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Pepes Rempela Ati (pr_masakanbungkusdaun) By Teh Yanithea
  • Resep Pepes Rempela Ati (pr_masakanbungkusdaun) oleh Teh Yanithea

    Berikut ini resep memasak Pepes Rempela Ati (pr_masakanbungkusdaun). Resep Pepes Rempela Ati (pr_masakanbungkusdaun) yang dibuat oleh Teh Yanithea dapat disajikan 10 bungkus.



    cara membuat Pepes Rempela Ati (pr_masakanbungkusdaun)


    Resep Pepes Rempela Ati (pr_masakanbungkusdaun)


    Porsi: 10 bungkus

    Bahan-bahan

    1. 5 buah rempela hati ayam
    2. 8 siung bawang putih (3 digeprek, 5 diiris)
    3. 8 siung bawang merah
    4. 5 buah cabe merah keriting
    5. 10 buah cabe rawit merah besar
    6. 3 ruas jahe (2 ruas digeprek, 1 ruas dihaluskan)
    7. 1 ruas kunyit
    8. 2 ruas lengkuas
    9. 4 buah belimbing wuluh ukuran sedang
    10. 5 lembar daun salam
    11. 10 lembar daun jeruk
    12. 1 batang daun bawang
    13. 1/4 sdt merica bubuk
    14. secukupnya Garam
    15. Kaldu ayam bubuk (sesuai selera)
    16. 1/2 buah jeruk nipis
    17. secukupnya Daun pisang
    18. Air untuk merebus rempela ati

    Langkah

    1. Rempela hati dibersihkan.... Diberi perasan jeruk nipis dan garam, diamkan 15 menit. Setelah itu didihkan air dalam panci, masukan rempela ati, 1 sdt garam, 3 siung bawang putih dan 2 ruas jahe geprek kedalam panci.... Tunggu sampai rempela ati berubah warna karena matang.... (tujuan merebus untuk menghilangkan bau amis)

    2. Siapkan bumbu-bumbu, 5 siung bawang putih, bawang merah, lengkuas iris tipis, jahe, kunyit, dan cabe merah dihaluskan (atau cabe merah dapat diris sesuai selera), belimbing wuluh dan daun bawang dipotong kasar.

    3. Rempela ati dipotong kecil-kecil, campur dengan bumbu-bumbu di no 2 atas....tambahkan garam, merica, dan kaldu ayam bubuk bila suka

    4. Siapkan daun sekitar 15 cm x 20 cm, tata 1/2 lembar daun salam, 1 lembar daun jeruk, 1 iris lengkuas, ambil 2 sdm rempela ati yang sudah dicampur bumbu, tarih di atasnya cabe rawit.

    5. Bungkus rempela ati tadi...saya seperti membungkus lontong, semat kedua ujung dengan tusuk gigi/lidi/straples (saya pakai straples). Teriskan sampai adonan habis.

    6. Siapkan panci kukusan, tunggu sampai air mendidih dan beruap banyak, kukus rempela ati sampai matang sekitar 30 menit

    7. Penyelesaian akhir, agar pepes tidak berair banyak dan makin wangi, panggang pepes rempela ati di teplon..Balik di kedua sisi..

    8. Siap disajikan dengan nasi hangat, sambel terasi....ups maknyoosss... ngabisin nasi deh...??




    Itulah tadi Resep Pepes Rempela Ati (pr_masakanbungkusdaun), Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Pepes Rempela Ati (pr_masakanbungkusdaun) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pepes Rempela Ati (pr_masakanbungkusdaun) By Teh Yanithea diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Pepes Rempela Ati (pr_masakanbungkusdaun) By Teh Yanithea dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2019/06/resep-pepes-rempela-ati.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.