Resep Sambel mlanding oleh Dian_DHIANDRA
Inilah cara memasak Sambel mlanding. Resep Sambel mlanding yang ditulis Dian_DHIANDRA bisa menjadi 10 porsi.
Resep Sambel mlanding
Porsi: 10 porsi
Bahan-bahan
- 100 gr toge pendek (toge soto)
- 250 gr pete cina
- 15 lembar daun jeruk (di iris halus)
- 15 buah cabe merah
- 5 buah cabe rawit merah
- 7 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 1 ruas jari kencur
- 1/2 sdt terasi (sudah di bakar)
- gula merah
- garam
- penyedap rasa
- minyak untuk menumis
Langkah
-
Cuci toge, daun jeruk dan pete cina sisihkan
-
Tumis bawang merah, bawang putih, cabe merah, cabe rawit merah, kencur. Masak hingga layu
-
Haluskan bumbu yg sudah di tumis tambahkan gulmer, garam dan penyedap rasa. Koreksi rasa
-
Campurkan pete cina, toge, daun jeruk ke dlm bumbu yg sudah dihaluskan
-
Sambel mlanding siap di hidangkan dgn nasi uduk dan lauk pauk lainnya
-
Note: pete cina, toge, daun jeruk memang mentah ya moms..
Demikianlah tadi Resep Sambel mlanding, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Sambel mlanding diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sambel mlanding - Dian_DHIANDRA diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sambel mlanding - Dian_DHIANDRA dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2019/07/resep-sambel-mlanding-diandhiandra.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.