Resep Kue Cubit Lembut & Irit oleh Yunia
Berikut ini adalah cara membuat Kue Cubit Lembut & Irit. Resep Kue Cubit Lembut & Irit yang dibuat oleh Yunia dapat disajikan rame - rame.
Resep Kue Cubit Lembut & Irit
Porsi: rame - rame
Bahan-bahan
- 2 butir telur
- 100 gr tepung terigu
- 100 gr gula pasir (me : 80 gr)
- 100 gr margarin leleh (me : minyak sayur)
- 1/2 sdt baking powder
- 1/4 sdt soda kue
- 50 ml susu cair
- Sedikit pasta pandan
- Taburan : meises & keju quickmelt parut
Cara Membuat
-
Kocok telur & gula pasir sampai mengembang, sekitar 7 mnt.
-
Masukan tepung terigu sedikit demi sedikit sambil terus diaduk. Tuangkan minyak sayur, aduk rata.
-
Tambahkan baking powder, soda kue & susu cair, aduk rata kembali.
-
Bagi 2 adonan. 1 bagian beri sedikit pasta pandan, aduk rata.
-
Panaskan cetakan kue cubit (me : nyobain cetakan takoyaki yg baru beli) dg api kecil. Tak perlu dioles dg minyak/margarin.
-
Tuangkan adonan ke cetakan 3/4 penuh, tunggu sampai muncul gelembung2 kecil. Beri taburan, tutup & tunggu sampai matang. Angkat & sajikan. Lakukan sampai adonan habis.
-
Penyajian lain. Beri taburan skm & keju parut.
Itulah tadi Resep Kue Cubit Lembut & Irit, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Kue Cubit Lembut & Irit diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kue Cubit Lembut & Irit Karya Yunia diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kue Cubit Lembut & Irit Karya Yunia dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2019/08/resep-kue-cubit-lembut-irit-karya-yunia.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.