Resep Udang Asam Manis Pedas oleh velani
Dibawah ini adalah resep cara membuat Udang Asam Manis Pedas. Resep Udang Asam Manis Pedas yang dishare oleh velani cukup untuk .
Resep Udang Asam Manis Pedas
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gr Udang Segar
- 7 lembar Sawi Putih
- 3 sdm Minyak Goreng
- 1 sdt Tepung Maizena larutkan dgn air (bisa skip)
- 3 sdm Saus Cabe
- 2 sdm Saus Tomat (sy: saus abc)
- Bumbu :
- 4 siung Bawang Putih
- 2 siung Bawang Merah
- Secukupnya Merica
- Secukupnya Gula Garam
- Secukupnya Kaldu Bubuk (sy: Royco ayam)
- Bumbu iris :
- 2 buah Cabe Rawit
- 2 buah Cabe Keriting
- 1 siung Bawang Bombay
- 2 lembar Daun Bawang (sy ga pakai krn pas ga ada)
Cara Membuat
-
Bersihkan dan cuci udang. Potong2 sawi.
-
Tumis bumbu halus (bawang putih, bawang merah, merica) hingga harum. Masukkan sawi langsung disusul udang smp berubah warna. Masukkan bawang bombay, cabe iris, daun bawang. Orek2. Beri sedikit air.
-
Taburi gula, garam, royco. Tambahkan duo saus. Aduk2. Koreksi rasa. Tambahkan air larutan maizena. Jadi deh ??
Demikianlah tadi Resep Udang Asam Manis Pedas, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Udang Asam Manis Pedas diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Udang Asam Manis Pedas By velani diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Udang Asam Manis Pedas By velani dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2019/08/resep-udang-asam-manis-pedas-by-velani.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.