Resep Delmonte kolaborasi Bihun tahu petai oleh Yuliatin Nurjanach
Berikut ini adalah cara membuat Delmonte kolaborasi Bihun tahu petai. Resep Delmonte kolaborasi Bihun tahu petai yang dibuat oleh Yuliatin Nurjanach bisa menjadi .
Resep Delmonte kolaborasi Bihun tahu petai
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 bungkus bihun jagung (banyaknya sesuai selera)
- 1 renteng petai
- 1 bungkus tahu kuning
- 1 sendok teh garam
- 1 cm lengkuas ?? kupas dan langsung memarkan
- 1 butir telur
- 1 buah tomat
- 3 bawang putih
- 5 bawang merah
- Secukupnya air
- 2 lembar daun salam kering
- 3 cabe keriting
- sesuai selera cabe rawit pedas
- secukupnya saus sambel.. saya pakai merek delmonte
- seujung sendok merica bubuk
Cara Membuat
-
Siapkan semua bahan
-
Iris tipis tipis bawang merah putih lalu tumis bersama lengkuas
-
Hancurkan tahu kuning pakai garpu atau ulekkan
-
Tambahkan garam, merica bubuk kedalam tahu
-
Aduk sampai rata
-
Masukkan tahu yg sudah diberi garam dan merica kedalam tumisan bawang
-
Masukkan daun salam
-
Aduk sampai semua bahan tercampur
-
Iris tomat dan cabai kecil kecil (sesuai selera) kemudian canpurkan kedalam tahu
-
Lalu masukkan telur lalu aduk sampai telur menyebar dan tunggu sampai telur matang
-
Tambahkan air sedikit saja agar tidak gosong
-
Angkat bahan
Itulah tadi Resep Delmonte kolaborasi Bihun tahu petai, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mencari berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Delmonte kolaborasi Bihun tahu petai diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Delmonte kolaborasi Bihun tahu petai Oleh Yuliatin Nurjanach diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Delmonte kolaborasi Bihun tahu petai Oleh Yuliatin Nurjanach dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2019/09/resep-delmonte-kolaborasi-bihun-tahu.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.