Resep Ikan Nila asam manis pedas oleh Yaniar Ariyani
Dibawah ini adalah resep cara membuat Ikan Nila asam manis pedas. Resep Ikan Nila asam manis pedas yang dishare oleh Yaniar Ariyani bisa menjadi .
Resep Ikan Nila asam manis pedas
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 ekor nila yg besar
- bumbu untuk merendam ikan :
- royco sapi
- kunyit bubuk
- ketumbar bubuk
- bahan untuk saus :
- saus tomat
- saur tiram
- 6 biji bawang putih geprek
- 2 iris jahe, memarkan
- sesuai selera lombok
Langkah
-
Bersihkan ikan,rendam bersama kunyit bubuk,royco,ketumbar bubuk. Bisa jg tambah garam sedikit agar lbh terasa asin nya. rendam 15menit,goreng dgn minyak dan banyak dan panas agar kriuk dan kering. Tiriskan
-
Utk buat saus. Perbandingan nya 2:1 saus tomat: saus tiram
-
Tumis bawang putih, lombok dan jahe yg sdh di iris hingga harum. Masukkan saus tomat dan tiram. Tambah kan air 3sendok. Didihkan,cek rasa. Siram di atas ikan nila goreng td. Selamat mencoba
Demikianlah Resep Ikan Nila asam manis pedas, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Ikan Nila asam manis pedas diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ikan Nila asam manis pedas Dari Yaniar Ariyani diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ikan Nila asam manis pedas Dari Yaniar Ariyani dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2019/09/resep-ikan-nila-asam-manis-pedas-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.