Resep Urab daun pepaya ikan asin oleh Dapoer Mbi
Berikut ini adalah resep Urab daun pepaya ikan asin. Resep Urab daun pepaya ikan asin yang dishare oleh Dapoer Mbi bisa jadi .
Resep Urab daun pepaya ikan asin
Porsi:
Bahan-bahan
- 300 gr daun pepaya
- 1/2 butir kelapa (pilih yang agak muda)
- 50 gr ikan asin (disini saya pakai jambal roti)
- 3 siung bawang putih
- 4 siung bawang merah
- 1 ruas kencur
- Cabe rawit (sesuai selera)
- Garam
- Gula pasir
- Penyedap
Langkah
-
Rebus daun pepaya (boleh menggunakan sedikit daun jambu batu untuk mengurangi rasa pahit) tambahkan sedikit gula kemudian setelah layu cuci bersih daun pepaya dan tiriskan
-
Rebus untuk kedua kalinya daun pepaya kira2 10menit..kemudian potong2 dan tiriskan
-
Cuci bersih ikan asin untuk mengurangi rasa asin, potong2 kemudian tiriskan
-
Parut kelapa tanpa di ambil santannya
-
Haluskan bawang putih, bawang merah, kencur, dan cabe rawit
-
Oseng bumbu halus sampe harum kemudian masukan ikan asin dan kelapa muda masak hingga matang
-
Setelah bumbu dan kelapa matang masukan daun pepaya, kemudian tambahkan garam,gula dan penyedap (saya tidak pakai penyedap) dan urab daun pepaya pun siap di sajikan...
Demikianlah Resep Urab daun pepaya ikan asin, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Urab daun pepaya ikan asin diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Urab daun pepaya ikan asin By Dapoer Mbi diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Urab daun pepaya ikan asin By Dapoer Mbi dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2019/09/resep-urab-daun-pepaya-ikan-asin-by.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.