Resep Gulai ikan pe(pari) asam pedas oleh Eno Handayani
Dibawah ini adalah resep cara membuat Gulai ikan pe(pari) asam pedas. Resep Gulai ikan pe(pari) asam pedas yang dibuat oleh Eno Handayani cukup untuk 4 porsi.
Resep Gulai ikan pe(pari) asam pedas
Porsi: 4 porsi
Bahan-bahan
- 3 potong ikan pari (pe), potong2 goreng sebentar
- 1 papan tempe, kukus/rebus potong segitiga
- 3 buah belimbing wuluh iris bundar, siram dg air panas, remas2, buang airnya
- 1 bungkus santan kara/santan kelapa asli
- 1 lembar daun jeruk
- 1 batang sereh di geprek
- 20 buah cabe rawit utuh
- secukupnya air dan minyak goreng
- bumbu2 yang dihaluskan :
- 4 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 10 buah cabe rawit (sesuai selera)
- 2 cm kunyit
- 1 cm kencur
- 1 cm jahe
- 3 butir kemiri
- sedikit terasi
- secukupnya ketumbar
- secukupnya gula + garam
Langkah
Ikan pe di cuci dan dipotong2 goreng sebentar, boleh tidak digoreng
Panaskan sedikit minyak, tumis bumbu yg dihaluskan hingga harum
Masukkan tempe yg sudah direbus/dikukus sambil di aduk, kemudian masukkan air secukupnya, biarkan mendidih, masukkan ikan pe.
Setelah bumbu meresap masukkan santan, penyedap jika suka, cek rasa. Terakhir masukkan belimbing wuluh, matikan api, sajikan.
Itulah tadi Resep Gulai ikan pe(pari) asam pedas, Semoga saja anda menyukainya.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Gulai ikan pe(pari) asam pedas diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Gulai ikan pe(pari) asam pedas Dari Eno Handayani diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Gulai ikan pe(pari) asam pedas Dari Eno Handayani dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2019/10/resep-gulai-ikan-pepari-asam-pedas-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.