Resep Balado cumi pete Karya Ellen Dahana Susanto

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Balado cumi pete Karya Ellen Dahana Susanto
  • Resep Balado cumi pete oleh Ellen Dahana Susanto

    Inilah cara memasak Balado cumi pete. Resep Balado cumi pete yang dibuat oleh Ellen Dahana Susanto bisa disajikan .



    resep Balado cumi pete


    Resep Balado cumi pete


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 500 gr cumi, potong sesuai selera
    2. 2 batang serai, ambil putihnya, iris tipis
    3. 3 lembar daun jeruk
    4. 1 papan pete, belah 2
    5. Garam
    6. Gula
    7. Minyak
    8. Cuka
    9. Air
    10. Jeruk nipis
    11. Bumbu halus :
    12. 7 siung bawang merah
    13. 2 siung bawang putih
    14. 1 buah tomat
    15. 10 buah cabe keriting
    16. 3 buah cabe rawit

    Langkah

    1. Rendam cumi di air jeruk nipis +/-10 menit, bilas

    2. Goreng cumi setengah matang, sisihkan

    3. Tumis bumbu halus + serai + daun jeruk sampai harum n matang

    4. Beri pete + garam + gula + cuka + sedikit air, sesuaikan rasa

    5. Masukkan cumi, masak lagi sebentar (jgn tll lama biar cumi ga alot)

    6. Sajikan




    Itulah tadi Resep Balado cumi pete, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Balado cumi pete diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Balado cumi pete Karya Ellen Dahana Susanto diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Balado cumi pete Karya Ellen Dahana Susanto dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2019/11/resep-balado-cumi-pete-karya-ellen.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.