Resep Banana cinnamon bread butter pudding oleh @schoene_lia
Berikut ini resep cara membuat Banana cinnamon bread butter pudding. Resep Banana cinnamon bread butter pudding yang dibuat oleh @schoene_lia bisa menjadi .
Resep Banana cinnamon bread butter pudding
Porsi:
Bahan-bahan
- 6 lembar roti tawar, potong2
- 1-2 butir telur
- 600 ml susu/ santan
- 3 sdm gula pasir
- secukupnya Kayu manis bubuk
- 3-4 sdm butter/ margarin, lelehkan
- 2 buah pisang Ambon, iris2
Langkah
-
Campur dan aduk rata: telur, susu, margarin cair, kayu manis bubuk, dan gula.
-
Tata roti tawar menutupi dasar loyang. Siram dengan adonan cair. Tata pisang di atasnya.
-
Ulangi langkah no. 2 hingga roti & adonan cair habis. Taburi bagian atas puding roti dengan kayu manis bubuk.
-
Kukus puding roti selama 15 menit.
-
Hidangkan untuk sarapan atau snack di siang & sore hari ??
Demikianlah Resep Banana cinnamon bread butter pudding, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Banana cinnamon bread butter pudding diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Banana cinnamon bread butter pudding Karya @schoene_lia diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Banana cinnamon bread butter pudding Karya @schoene_lia dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2019/11/resep-banana-cinnamon-bread-butter.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.