Resep Ceker setan?? oleh Neng Nuy?
Berikut ini adalah resep masakan Ceker setan??. Resep Ceker setan?? yang dishare oleh Neng Nuy? cukup untuk .
Resep Ceker setan??
Porsi:
Bahan-bahan
- 10 ceker
- ikan boleh (skip)
- bumbu halus
- 5 cabe merah
- 10 rawit setan
- 5 bawang merah
- 3 bawang putih
- 1 ruas kunyit
- 1 ruas jahe
- secukupnya garam dan gula
- 1 ruas lengkuas
- 1 batang serai
- 2 lembar daun salam
- 2 lembar daun jeruk
- secukpnya ketumbar dan lada
- bahan pelengkap
- 4 sdm minyak goreng untuk menumis
- 2 sdm kecap manis
- secukupnya Msg
Langkah
-
Cuci bersih ceker setelah itu rebus ceker selama 1 jam
-
Angkat lalu tiriskan
-
Haluskan bumbu halus lalu tumis bumbu halus masuk kan daun salam dan jeruk tumis sampai harum. tambahkan air secukupnya
-
Masukkan ceker yang sudah di rebus, kecap tunggu sampai air meyusut
-
Terakhir tambahkan bumbu msg koreksi rasa kalau sudah meresap bumbunya dan air meyusut sajikan
-
Tara jadi enduss sekejap gampang kan selamat mencoba??
Demikianlah tadi Resep Ceker setan??, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Ceker setan?? diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ceker setan?? Dari Neng Nuy? diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ceker setan?? Dari Neng Nuy? dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2019/11/resep-ceker-setan-dari-neng-nuy.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.