Resep Mie Lendir khas Belakang Padang (mie rebus) oleh Agnes Marthin
Dibawah ini adalah cara memasak Mie Lendir khas Belakang Padang (mie rebus). Resep Mie Lendir khas Belakang Padang (mie rebus) yang dibuat oleh Agnes Marthin dapat disajikan .
Resep Mie Lendir khas Belakang Padang (mie rebus)
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 kg mie kuning (mie lidi)
- 250 g tauge
- telur rebus
- iris cabai rawit
- seledri dan bawang goreng
- bahan kuah:
- 250 g ebi (udang kering)
- 10 siung bawang merah
- 7 siung bawang putih
- 50 g cabai kering
- 2 buah keledek (ubi jalar) direbus, haluskan
- 2 sdm Tauco
- 100 g kacang tanah goreng
- 1 buah gula malaka (gula aren)
- 5 lbr daun salam
- 1 ruas jari lengkuas, geprek
- 2 sdm serbuk kari malabar
- 3 sdm tepung terigu, cairkan dgn sedikit air
- 2 sdm gula pasir
- 1 sdm kunyit serbuk
- garam dan penyedap rasa
- 1300 ml air
Langkah
-
Celur mie ke dlm air panas, sisihkan
-
Celur tauge, sisihkan
-
Blender kacang tanah, kledek (ubi jalar)
-
Haluskan bumbu (bawang, cabe kering dan ebi) dan tauco.
-
Tumis bumbu hingga harum di wajan terpisah masukkan daun salam, lengkuas, gula aren, kunyit serbuk sisihkan.
-
Siapkan wadah panci, masukkan kacang dan ubi jalar yg telah halus bersama air tambahkan tepung cair.masukkan bumbu yg telah ditumis tadi.aduk hingga semua tercampur rata
-
Hidupkan kompor, letakkan panci yg berisi kuah tadi, aduk terus jangan sampi hangus
-
Tambahkan gula, garam, penyedap rasa. masak hingga mendidih
-
Rasa kuah ini lebih cenderung ke manis, pedas dan asin.
-
Siapkan wadah, tata mie, tauge, telur rebus dibelah dua.siramkan kuah lendir diatasnya tambahkan cabai rawit potong, seledri dan daun bawang.
Itulah Resep Mie Lendir khas Belakang Padang (mie rebus), Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Mie Lendir khas Belakang Padang (mie rebus) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mie Lendir khas Belakang Padang (mie rebus) Karya Agnes Marthin diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Mie Lendir khas Belakang Padang (mie rebus) Karya Agnes Marthin dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2019/12/resep-mie-lendir-khas-belakang-padang.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.