Resep Salmon Pan Fried with Asparagus oleh V E B R Y
Berikut ini resep Salmon Pan Fried with Asparagus. Resep Salmon Pan Fried with Asparagus yang ditulis V E B R Y cukup untuk 2 porsi.
Resep Salmon Pan Fried with Asparagus
Porsi: 2 porsi
Bahan-bahan
- 2 Potong salmon (bila beli beku maka biarkan di suhu ruang)
- Secukupnya Olive Oil Extra Virgin
- Garam
- Merica hitam
- 1 buah Lemon
- 1 ikat Asparagus segar
- 2 Siung Bawang putih
- Secukupnya Keju Parmesan
Langkah
-
Karena saya pakai Salmon yang sudah di vacum maka langsung saya olah
Lumuri salmon dengan lemon hingga rata
Taburkan garam dan Merica
Tambahkan Olive oil hingga rata
Biarkan 5 menit -
Panaskan Oven 200 decel
Sementara siapkan Asparagus yang sudah dipotong bagian ujung yang keras
Lumuri dengan olive oil
Tambahkan bawang putih cincang ratakan
Oven hingga matang api bawah 15 menit
Pindah api atas 5 menit
Bila sudah empuk maka Asparagus sudah matang
Taburi dengan keju Parmesan -
Siapkan wajan panggang dengan panas sedang
Tambahkan sedikit olive oil
Masukkan Salmon dalam pan
Biarkan 5 menit tiap sisi baru dibalik
Bila terasa kering tambah olive oil sedikit
Angkat sisihkan -
Sajikan Salmon dengan Asparagus dan potongan Lemon
Bisa juga dengan tumis frozen vegetables
Atau dengan saladBila suka pedas tambahkan sambal botol
Saya lebih suka rasa original tanpa saus apapunSelamat mencoba
Itulah tadi Resep Salmon Pan Fried with Asparagus, Semoga anda menyukainya.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Salmon Pan Fried with Asparagus diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Salmon Pan Fried with Asparagus Kiriman dari V E B R Y diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Salmon Pan Fried with Asparagus Kiriman dari V E B R Y dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2019/12/resep-salmon-pan-fried-with-asparagus.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.