Resep Orak arik buncis cepat & hemat oleh Enmia Kitchen
Berikut ini adalah resep memasak Orak arik buncis cepat & hemat. Resep Orak arik buncis cepat & hemat yang ditulis Enmia Kitchen bisa menjadi .
Resep Orak arik buncis cepat & hemat
Porsi:
Bahan-bahan
- 100 gram buncis diiris serong tipis2
- 1 buah wortel ukuran sedang diiris seperti korek api
- secukupnya kubis/kol diiris tipis2
- 3 siung bawang putih
- merica
- gula pasir
- garam
- 1 butir telur
- penyedap rasa
Langkah
-
Tumis bumbu halus bawang putih,merica,garam.
-
Setelah harum masukkan telur dan dikasih air sedikit saja biar g gosong.
-
Selanjutnya masukkan wortel, setelah agak layu baru masukkan buncis dan kubis/kol.
-
Beri gula pasir dan penyedap rasa. Ditumis sampe kering ya. Jangan lupa dicicipi dulu rasanya.kemudian setelah matang hidangkan dengan taburan bawang merah goreng.
-
Cocok dimakan dengan sambel tomat dan telur dadar.
Demikianlah Resep Orak arik buncis cepat & hemat, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk menemukan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Orak arik buncis cepat & hemat diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Orak arik buncis cepat & hemat By Enmia Kitchen diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Orak arik buncis cepat & hemat By Enmia Kitchen dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2015/03/resep-orak-arik-buncis-cepat-hemat-by.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.