Resep Sup telur enoki Karya Annisa

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Sup telur enoki Karya Annisa
  • Resep Sup telur enoki oleh Annisa

    Berikut ini resep Sup telur enoki. Resep Sup telur enoki yang dibuat oleh Annisa dapat disajikan 2 porsi.



    bahan dan cara membuat Sup telur enoki


    Resep Sup telur enoki


    Porsi: 2 porsi

    Bahan-bahan

    1. 1 bungkus jamur enoki
    2. 2 butir telur ayam
    3. 500 ml air
    4. Bumbu:
    5. 1/2 buah Bawang bombai
    6. Saus tiram 1 sdm penuh
    7. Minyak untuk menumis
    8. secukupnya Gula, garam, lada

    Langkah

    1. Cincang bawang bombai kemudian tumis dengan sedikit minyak.

    2. Setelah bawang bombai wangi, tambahkan air tunggu hingga mendidih. Di wadah terpisah, kocok lepas telur dan sisihkan.

    3. Kemudian masukkan telur yang telah dikocok lepas sambil terus diaduk di dalam air dan jamur enoki yang telah dibersihkan ke dalam air yang telah mendidih.

    4. Setelah telur dan jamur matang, tambahkan gula, garam dan lada secukupnya. Terakhir masukkan saus tiram, koreksi rasanya. Jika rasa sudah pas, segera matikan api.

    5. Selamat mencoba




    Itulah tadi Resep Sup telur enoki, Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Sup telur enoki diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sup telur enoki Karya Annisa diatas pada kategori resep berikut ini
       

    Anda sedang membaca Resep Sup telur enoki Karya Annisa dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2015/08/resep-sup-telur-enoki-karya-annisa.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.